Profil

"Richness is not about what you have it is about who you are." - Bob Proctor

About

Tentang Kami

Resha Agriansyah Partnership

Perkembangan dunia bisnis di Indonesia pasca krisis saat ini menunjukan perubahan mendasar yang secara langsung maupun tidak langsung mendorong kebutuhan atas pelayanan jasa hukum yang spesifik, komperhensif dan profesional. Selain itu ditambah lagi dengan kesadaran atas pentingnya pengimplementasian good corporate governance dalam dunia bisnis ini. Paradigma pelaku bisnis ini telah lebih terbuka untuk lebih memperhatikan aspek hukum dalam perencanaan, pengaturan dan pelaksanaan transaksi-transaksi bisnis yang dilakukan dengan dukungan legal services yang akurat dan memadai.

Resha Agriansyah Partnership hadir dengan didasari oleh kebutuhan masyarakat atas legal services yang akurat dan efisien dari para lawyer yang memiliki pengalaman yang memadai dalam memberikan legal services baik di dalam maupun di luar Pengadilan terhadap Perusahaan-perusahaan baik skala kecil, menengah, maupun besar.

Dengan dukungan sistem informasi hukum dan bisnis yang akurat dan mutakhir, Resha Agriansyah Partnership akan memberikan legal services dengan atensi penuh dan kepedulian pada detail permasalahan sehingga dapat memberikan solusi terhadap setiap permasalahan hukum sesuai kebutuhan dan kepentingan klien.

Untuk memastikan klien akan mendapatkan legal services yang akurat dan memadai, Resha Agriansyah Partnership melayani bidang-bidang hukum yang benar-benar telah dikuasai oleh para lawyer pada Resha Agriansyah Partnership dengan tingkat profesionalisme yang matang.

Bidang Spesialisasi Kami

Bidang-bidang praktek yang kami kuasai.

Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Utang

Sengketa Pemilihan Umum

Financial Advisor

Tindak Pidana Khusus

12

TAHUN

Pengalaman

97

LEBIH TOTAL

Jumlah Klien

174

LEBIH TOTAL

Kasus Terselesaikan

Dr. Resha Agriansyah, S.H., M.H.

Founder and Managing Partner

Bidang Penelitian dan Pengembangan Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Jakarta Pusat Asosiasi Advokat Indonesia 2013-2018; Bidang Pembelaan Profesi Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Peradi Jakarta Pusat 2014-2019; Bidang Pendidikan Asosiasi Kurator dan Pengurus Indonesia Periode 2016-2019; Wakil Sekjend Dewan Pimpinan Cabang...

About Me
Our Clients
Electronic Solution

Electronic Solution

Home Solution

Home Solution

Electronic Solution

Electronic Solution

Home Solution

Home Solution

WeCreativez WhatsApp Support
Silahkan tanyakan sesuatu. Admin akan segera menjawabnya
? Halo, Ada yang bisa kami bantu?